Senin, 23 Januari 2012

MA’IYATULLAH

Ma'iatullah

apa itu ma’iyatullah? ?
Ma’iyyatullah adalah keyakinan akan kebersertaaan Allah dalam setiap peristiwa
“Dialah yang menciptakan langit dan bumi dalam enam masa: Kemudian Dia bersemayam di atas ‘Arsy. Dia mengetahui apa yang masuk ke dalam bumi dan apa yang keluar daripadanya dan apa yang turun dari langit dan apa yang naik kepada-Nya. Dan Dia bersama kamu di mana saja kamu berada. Dan Allah Maha Melihat apa yang kamu kerjakan.” (Al-Hadid(57) :4)

Ada dua jenis Ma’iyatullah, yaitu: